Resep
resep, masakan, resep masakan, resep minuman, aneka resep, kue, bakso, ikan, daging, makanan indonesia, kitchen, dapur, recipe, food, food processor, kitchen stuff, cooking machine, alat masak, peralatan dapur, perkakas masak, restoran, hotel, chef, koki, bumbu, ingredients,

Cumi Isi Udang


Cumi di isi udang , sajian seafood yang sangat menggoda selera bukan ?

Bahan :
  • 500 g cumi-cumi yang sedang besarnya
  • 6 potong jamur cina, rendam, iris setebal 1 cm
  • 150gr udang cindang halus.
  • 10 potong sedap malam, rendam, iris ukuran 1 cm
  • 25 g soun, rendam, potong ukuran 1 cm
  • 200 g daging ayam cincang
  • 2 batang bawang daun, iris tipis
  • 1 sdm kecap ikan
  • garam secukupnya
  • merica secukupnya
  • 1 siung bawang putih, haluskan
  • minyak goreng
Caranya :
  • Bersihkan cumi-cumi, buang kulit dan isi perutnya, kemudian cuci sampai bersih, tarik dan lepaskan kepalanya, kemudian cincang kepala cumi-cumi sampai halus.
  • Campur jadi satu cumi cincang dengan bahan lainnya kecuali minyak goreng, aduk rata. Isikan adonan ini kedalam rongga perut cumi-cumi sampai penuh, sematkan ujungnya dengan lidi agar isi tidak keluar sewaktu digoreng.
  • Panaskan minyak dalam wajan, goreng cumi isi ini sampai matang dan warnanya kecoklatan, angkat dan potong-potong setebal 2 cm, lalu hidangkan.

0 comments:

Posting Komentar

 
Toggle Footer